Berita

BERITA TERBARU

Faried dilantik menjadi Penjabat Sekda Kabupaten Tegal

SLAWI – Kepala Bappeda dan Litbang Kabupaten Tegal Muhammad Faried Wajdy dilantik menjadi Penjabat (Pj) Sekretariat Daerah (Sekda) Kabupaten Tegal oleh Pj Bupati Tegal Amir Machmud. Acara bertempat di Ruang Rapat Bupati Kabupaten Tegal. Selasa (11/02/2025).

Baca →

Penilaian Pengelolaan Sp4n Lapor Masuk Tahap Visitasi

Guna meningkatkan pengelolaan aduan atau laporan masyarakat terhadap pelayanan publik yang dilakukan masing masing Perangkat Daerah, Dinas Kominfo Kab Tegal selalu admin SP4N Lapor melakukan monitoring, evaluasi dan visitasi ke sejumlah perangkat daerah.

Baca →

Dukung Efektivitas Data, Diskominfo Luncurkan Aplikasi Datawarehouse dan SATE Tegal

Slawi – Dalam upaya meningkatkan kualitas pengelolaan data dan informasi di Kabupaten Tegal, Dinas Komunikasi dan informatika (Diskominfo) Kabupaten Tegal mengadakan acara Evaluasi Penyelenggaraan Kegiatan Satu Data Statistik Sektoral sekaligus launching Aplikasi Datawarehouse dan Satuan Data Terpadu (SATE) pada Rabu (22/1/2025). Kegiatan ini berlangsung di Gedung Dadali Pemerintahan Kabupaten Tegal.

Baca →

Rapat Koordinasi TP2TBC Kabupaten Tegal Dorong Komitmen Desa Bebas TBC

Slawi – Pemerintah Kabupaten Tegal menggelar Rapat Koordinasi Tim Percepatan Penanggulangan Tuberkulosis (TP2TBC) di Ruang Loka Bina Cipta, Bappeda dan Litbang Kabupaten Tegal, pada Kamis (16/1). Rapat ini sebagai bentuk tindak lanjut terkait rencana program desa bebas TBC di Kabupaten Tegal.

Baca →

Sekda Amir Mahmud Dilantik menjadi Pj Bupati Tegal

Semarang - Sekretaris Daerah Kabupaten Tegal, Amir Makhmud, resmi dilantik menjadi Pj Bupati Tegal oleh Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana. Acara dilaksanakan di Gedung Gradika Bakti Praja Semarang pada hari Selasa (21/1).

Baca →

Wajah Baru HIPSI Kabupaten Tegal Siap Kawal UMKM

Slawi - Himpunan pengusaha santri Indonesia (HIPSI) Kabupaten Tegal resmi lantik pengurus periode 2025-2030 pada hari Senin (13/1/2025) di Pendopo Amangkurat Kabupaten Tegal, dengan Eko Wahyudi sebagai ketua HIPSI Kabupaten Tegal.

Baca →

KPU Tetapkan Paslon Bupati Kabupaten Tegal Tahun 2024

Slawi – Rapat pleno Penetapan Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Kabupaten Tegal Tahun 2024 telah terlaksana pada hari Kamis, (9/1/2025). Rapat ini dilaksanakan di Syailendra Convention Hall Hotel Grand Dian Slawi dan juga disiarkan secara langsung melalui kanal youtube KPU Kabupaten Tegal.

Baca →

Pemkab Tegal Serahkan DPA dan Perjanjian Kinerja Tahun 2025

Slawi – Menjadi babak baru pembangunan Kabupaten Tegal, Pemerintah Kabupaten Tegal menggelar penyerahan secara simbolis dokumen pelaksanaan anggaran (DPA) SKPD dan penandatanganan perjanjian kinerja tahun 2025. Kegiatan ini dilaksanakan di Gedung Dadali Pemkab Tegal pada hari Selasa (7/1/2025).

Baca →
Link Pemerintahan


Link Lainnya